Minggu, 08 Maret 2015

Saat Anak Anda Tanya Kenapa Air Laut berombak, Nah Ini Dia Jawabannya



Kamu pernah pergi ke pantai dan melihat air laut bergelombang? Jika iya, tahukah kamu mengapa air laut bergelombang? Jawababnya adalah karena angin di laut bertiup secara perlahan sehingga memunculkan riak-riak kecil pada permukaan air laut. Saat angin bertiup kencang, maka angin tersebut terus mendorong gelombang air sampai akhirnya bergerak semakin cepat. Akhirnya, gelombang air pun bergerak semakin besar dan tinggi hingga mencapai tembok air.
Nah, sudah tahu kan kenapa air laut bergelombang? Jika kamu ingin membuktikannya, coba lihat gerakan air yang ada di dalam gelas ketika kamu meniupnya secara perlahan. air di dalam gelas akan muncul sebagai riak-riak kecil. lalu, coba tiup kembali air dalam gelas dengan tiupan yang lebih besar dari mulutmu, pasti gelombang air di dalam gelas akan semakin besar hingga akhirnya bisa saja tumpah dan keluar dari gelas, kan?
Selamat belajar tentang banyak hal!
Sumber:http://www.superdeeschool.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar